HJSplit mungkin sebagian dari sobat sudah tahu dengan tool yang satu ini, yups tool yang berguna membagi dan menggabungkan sebuah file, nah dengan ini sobat nggak perlu heran lagi kalau semisalnya ada file yang dibagi menjadi beberapa bagian, dan disini juga saya akan membuat cara penggunaan aplikasi yang satu ini,
Oiya maksud dan tujuan saya memposting aplikasi ini adalah untuk mempermudah proses penguploadan sebuah file
Memecah/membagi file menjadi beberapa bagian dengan HJSplit :
1. Masuk ke program HJSplitnya
2. Pilih dan klik Split
3. Klik Input File untuk memasukan file yang akan sobat buat menjadi beberapa bagian
4. Sedangkan Output merupakan hasil pecahan/pembagian file sama seperti input lokasinya
5. Atur ukuran file sesuai kebutuhan sobat misalnya disini saya memasukan angka 15 Mbytes
6. Klik start untuk memproses pembagian sebuah file
7. Tunggu hingga proses pembagiannya selesai
8. Selesai
Menggabungkan file dengan HJSplit :
1. Letakan file yang dibagi menggunakan HJSplit dalam satu folde
# Masuk keprogram HJSplit
# Klik Join
# Klik Input File untuk membrowse file yang akan di satukan
DOWNLOAD HJSplit DISINI
PSWD : dimya.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar